Punishing Gray Raven Tier List | Karakter Rarity S, A, B dan C

Punishing Gray Raven merupakan game dengan genre anime yang dirilis pada tahun 2021 yang lalu. Game ini sudah berhasil menjawab berbagai ekspektasi dari para fans.

Setelah rilisnya Frozen Darkness, game ini juga kedatangan karakter S rank Alpha yang tentu saja dengan kehadiran karakter ini membuat para gamer semakin menyukai game ini.

Melihat banyak orang menyukai game ini, sehingga membuat kami terpacu untuk membuat artikel yang membahas secara lengkap tentang Punishing Gray Raven Tier List.

Game ini pada dasarnya mempunyai banyak sekali karakter yang bisa dimainkan, yang setiap karakternya mempunyai skill dan juga kemampuan yang berbeda-beda.

Oleh karena itu, bagi kamu yang masih pemula dalam memainkan game ini, akan sangat membutuhkan Punishing Gray Raven Tier List sebagai pedoman kamu untuk bisa memenangkan setiap pertempuran yang terjadi.

S Tier

s tier punishing gray raven

Peringkat yang pertama adalah S Tier, tentu saja hero atau karakter yang ada pada peringkat ini merupakan hero yang sulit sekali ditandingi.

Hal tersebut karena hero yang ada di dalam S Tier ini merupakan hero yang mempunyai skill dan juga kemampuan yang lebih unggul jika dibandingkan dengan hero yang berada di peringkat lain.

Terdapat beberapa hero yang masuk ke dalam daftar S Tier ini, yaitu sebagai berikut:

Nama KarakterRoleElemenFaksiSenjataRarity
bianca veritas icon
Bianca: Veritas
attacker icon
Attacker
lightning icon
Lightning
Purificator Forcetonitrus icon
Tonitrus

S Class
karenina ember icon
Karenina: Ember
tank icon
Tank
fire icon
Fire
Engineering Forcefusion dragon icon
Fusion Dragon

S Class
lee entropy icon
Lee: Entropy
attacker icon
Attacker
physical icon
Physical
Gray Ravenzero scale icon
Zero Scale
S Class
kamui tenebrion icon
Kamui: Tenebrion
tank icon
Tank
dark icon
Dark
Strike Hawkdarkness icon
Darkness
S Class
nanami pulse icon
Nanami: Pulse
tank icon
Tank
fire icon
Fire
n/ahydro heat icon
Hydro Heat
S Class
liv luminance icon
Liv: Luminance
support icon
Support
physical icon
Brilliance
Gray Ravendragon wind icon
Dragon Wind
S Class
lucia crimson abyss icon
Lucia: Crimson Abyss
attacker icon
Attacker
physical icon
Physical
Ascendantsakura icon
Sakura
S Class
lucia plume icon
Lucia: Plume
attacker icon
Attacker
ice icon
Ice
Gray Ravencrimson birch icon
Crimson Birch
S Class
liv solaeter icon
Liv: Solaeter
amplifier icon
Amplifier
fire icon
Fire
Gray Ravenhestia icon
Hestia
S Class

A Tier

a tier punishing gray raven

Peringkat selanjutnya yang berada di bahwa S Tier adalah A Tier. Hero atau karakter yang ada pada peringkat A Tier ini merupakan hero yang bisa kamu jadikan sebagai alternatif jika kamu tidak mempunyai hero yang ada di S Tier.

Hero yang ada di A Tie rini merupakan hero yang masih bisa diandalkan dalam berbagai macam pertempuran yang ada.

Hal tersebut karena hero A Tier mempunyai kekuatan dan kemampuan yang tidak jauh berbeda jika dibandingkan dengan hero S Tier.

Terdapat beberapa hero yang masuk ke dalam daftar A Tier, yaitu sebagai berikut:

Nama KarakterRoleElemenFaksiSenjataRarity
selena capriccio icon
Selena: Capriccio
amplifier icon
Amplifier
dark icon
Dark
Gray Ravensarastro icon
Sarastro
A Class
roland theatrical flame icon
Roland: Theatrical Flame
pioneer icon
Pioneer
fire icon
Fire
n/adurandal icon
Durandal
A Class
vera flare icon
Vera: Flare
tank icon
Tank
lightning icon
Lightning
Cerberusphoenix icon
Phoenix
A Class
bianca zero icon
Bianca: Zero
attacker icon
Attacker
physical icon
Physical
Purificator Forceramiel icon
Ramiel
A Class
liv lux icon
Liv: Lux
support icon
Support
lightning icon
Lightning
Gray Ravenbenediction icon
Benendiction
A Class
kamui bastion icon
Kamui: Bastion
tank icon
Tank
physical icon
Physical
Strike Hawkbig kamui icon
Big Kamui
A Class
lee palefire icon
Lee: Palefire
attacker icon
Attacker
fire icon
Fire
Gray Ravenwolf fang icon
Wolf Fang
A Class
watanabe astral icon
Watanabe: Astral
attacker icon
Attacker
dark icon
Dark
The Forgottenpeacemaker icon
Peacemaker
A Class
watanabe nightblade icon
Watanabe: Nightblade
attacker icon
Attacker
physical icon
Physical
The Forgottensoul ripper icon
Soul Ripper
A Class
sophia silverfang icon
Sophia: Silverfang
support icon
Support
fire icon
Fire
Akidilek Trading Unionscion icon
Scion
A Class
camu crocotta icon
Camu: Crocotta
pioneer icon
Pioneer
dark icon
Dark
Strike Hawkthanatos icon
Thanatos
A Class
rosetta rigor icon
Rosetta: Rigor
tank icon
Tank
physical icon
Physical
Arctic Route Uniongungnir icon
Gungnir
A Class
chrome glory icon
Chrome: Glory
tank icon
Tank
ice icon
Ice
Strike Hawkapollo icon
Apollo
A Class

B Tier

b tier punishing gray raven

Karakter atau hero yang ada pada B Tie rini merupakan karakter atau hero yang bisa dibilang tidak terlalu kuat dan juga tidak terlalu lemah.

Hero yang ada pada B Tier ini merupakan hero dan karakter yang masih bisa diandalkan dalam beberapa kondisi tertentu.

Jika digunakan dalam pertempuran tingkat tinggi dan dalam waktu yang lama hero yang ada di B Tier ini tidak akan sanggup bertahan.

Terdapat beberapa karakter yang menduduki di posisi B Tier ini, yaitu sebagai berikut:

Nama KarakterRoleClassFaksiSenjataRarity
haicma veiled star icon
Haicma: Veiled Star
pioneer icon
Pioneer
ice icon
Ice

n/a
galatea icon
Galatea
B Class
nanami remote star icon
Nanami: Remote Star
tank icon
Tank
fire icon
Fire

n/a
implosion icon
Implosion
B Class
pulao ornate bell icon
Pulao: Ornate Bell
pioneer icon
Pioneer
physical icon
Physical
Kowloongboundless icon
Boundless
B Class
selena tempest icon
Selena: Tempest
pioneer icon
Pioneer
lightning icon
Lightning
Art Associationmistressof the woods icon
Mistressoft the Woods
B Class
a2 nier collab icon
A2 [NieR Collab]
tank icon
Tank
physical icon
Physical
YoRHatonitrus icon
Type 40 Lace Kai
B Class
9s nier collab icon
9S [NieR Collab]
support icon
Support
physical icon
Physical
YoRHacruel oath kai icon
Cruel Oath Kai
B Class
2b nier collab icon
2B [NieR Collab]
attacker icon
Attacker
physical icon
Physical
YoRHavirtuous contract kai icon
Virtuous Contract Kai
B Class
luna laurel icon
Luna: Laurel
attacker icon
Attacker
dark icon
Dark
Ascendantozma icon
Ozma
B Class
qu peafowl's plume icon
Qu: Peafowl’s Plume
pioneer icon
Pioneer
physical icon
Physical
Kowloongqing hyuk icon
Qing Hyuk
B Class
ayla brilliance icon
Ayla: Brilliance
tank icon
Tank
physical icon
Physical
Art Associationpurple peony icon
Purple Peony
B Class
karenina blast icon
Karenina: Blast
attacker icon
Attacker
physical icon
Physical
Engineering Forceberserk fusion icon
Berserki Fusion
B Class

C Tier

c tier punishing gray raven

Peringkat yang terakhir adalah C Tier. Hero yang ada di dalam daftar ini merupakan beberapa hero yang kurang direkomendasikan untuk dikoleksi.

Hal tersebut karena hero yang ada di dalam C Tier ini merupakan berbagai hero yang mempunyai kekuatan dan skill yang berada di bawah hero sebelumnya yang sudah di bahas.

Terdapat beberapa hero yang masuk ke dalam C Tier ini, yaitu sebagai berikut:

Nama KarakterRoleClassFaksiSenjataRarity
chrome arclight icon
Chrome: Arclight
tank icon
Tank
lightning icon
Lightning
Strike Hawksaint elmo icon
Saint Elmo
C Class
vera rozen icon
Vera: Rozen
support icon
Support
dark icon
Dark
Cerberussariel icon
Sariel
C Class
changyu kirin icon
Changyu: Kirin
tank icon
Tank
ice icon
Ice
Akidilek Trading Unionbaji icon
Baji
C Class
no 21 xxi icon
No.21: XXI
tank icon
Tank
dark icon
Dark
Cerberussnore icon
Snore

C Class
banji fate icon
Banji: Fate
support icon
Support
ice icon
Ice
Strike Hawkauncel icon
Auncel
C Class
lucia lotus icon
Lucia: Lotus
attacker icon
Attacker
physical icon
Physical
Gray Ravenlotus berserker icon
Lotus Berserker
C Class
lucia dawn icon
Lucia: Dawn
attacker icon
Attacker
lightning icon
Lightning
Gray Raveninverse shadow icon
Inverse Shadow
C Class
nanami storm icon
Nanami: Storm
tank icon
Tank
physical icon
Physical
n/ainverse chimera icon
Inverse Chimera
C Class
liv eclipse icon
Liv: Eclipse
support icon
Support
physical icon
Physical
Gray Raventype zero icon
Type Zero
C Class